Membuat Menu Tab View Tanpa Edit HTML

Membuat Menu Tab View Tanpa Edit HTML - Sobat tahu apa itu menu tab view di blog? Itu loh yang satu kotak biasanya beri isi 2 atau 3 widget. Jika sobat ingin membuatnya? Ikuti langkah dibawah ini.

Membuat Menu Tab View Tanpa Edit HTML:

1. Login ke blogger => Tata Letak => Tambah Gadget => Html/Javascript

2. Copy kode dibawah ini


<style type="text/css">
.blogtabs {padding: 0px !important;border: 0 solid #bbb;}
.blogtabs h2 {float: left;margin: 0 2px 4px 0;font-size: 12px;padding: 3px 5px;border: 1px solid #2ac427;overflow: hidden;position: relative;background: #000000;cursor:pointer;}
html .blogtabs h2.active {background: #ffffff;}
.blogtabs .widget-content {border: 1px solid #000000;padding: 10px;-moz-box-shadow: 1px 1px 10px #888;
-webkit-box-shadow:1px 1px 10px #888;
-webkit-border-radius: 6px;
-moz-border-radius: 6px;
border-radius: 6px;;background: #ffffff;clear:both;margin:0;}
.btab, #showtabs {display:none;}
</style><br />
<script type="text/javascript" src="http://ajax.googleapis.com/ajax/libs/jquery/1.6.0/jquery.min.js"></script><br />
<script type="text/javascript" src="http://magetan-project.googlecode.com/files/SimpleTabViewJQuery.js"></script><br />
<script type="text/javascript">
$(document).ready(function() {
$('#showtabs').simpleBlogTab ({organictabs: 3});
});
</script><br />
<div id="showtabs">
</div>



Note: Untuk pemasangannya begini:

Tata Letak Blog RT


  • Warna hijau: Warna GARIS kotak DI TAB 2 dan 3. Silahkan sobat sesuaikan dengan selera sobat
  • Warna biru: Warna KOTAK DI TAB 2 dan 3. Silahkan sobat sesuaikan dengan selera sobat
  • Warna merah: Warna KOTAK DI TAB 1. Silahkan sobat sesuaikan dengan selera sobat
  • Warna kuning: Warna GARIS kotak DI WIDGET. Silahkan sobat sesuaikan dengan selera sobat
  • Warna oren: Warna KOTAK DI WIDGET. Silahkan sobat sesuaikan dengan selera sobat
3. Simpan

Semoga dengan adanya artikel yang berjudul Membuat Menu Tab View Tanpa Edit HTML bias bermanfaat bagi sobat
Sobat baru saja membaca artikel tentang Membuat Menu Tab View Tanpa Edit HTML. Sobat boleh menyebar luaskan atau mengcopy - paste artikel Membuat Menu Tab View Tanpa Edit HTML jika memang sangat bermanfaat untuk sobat, tapi dengan syarat sobat harus meletakkan link di bawah ini sebagai sumbernya. Jika tidak, maka akan diproses secara DMCA Takedown yang tentu saja tidak baik bagi blog sobat maupun sobat sendiri. Terima kasih atas perhatiannya.




Artikel Terkait:

1 komentar:

  1. makasih banyak buat tutornya gan,, sangat bermanfaat sekali

    http://goo.gl/FiqB2R

    BalasHapus

--> Berkomentarlah, tapi menggunakan kata yang sopan
--> Mohon jangan ada link aktif
--> Mohon jangan spam atau malware
--> Usahakan berkomentar sesuai dengan topik artikel

Terimakasih Atas Kunjungannya.


Sponsor: Dmca ǀ Tynt ǀ Copyscape ǀ Pengunjung
Gambar template oleh A330Pilot. Diberdayakan oleh Blogger.